Contoh Program Semester PAUD/TK B( USIA 5-6 TAHUN),

Program Semester /Promes PAUD/TK Kelompok B

Pengertian Prosem/Program Semester TK

Program semester atau PROSEM/PROMES TK kelompok B adalah suatu perangkat pembelajaran semester tahunan dan digunakan untuk menyusun rencana pembelajaran mingguan. Rencana kegiatan  tersebut terkait dengan kurikulum dalam rentang satu semester atau setara dengan enam bulan waktu. 

Rencana kegiatan semester atau PROSEM setidaknya memuat cakupan waktu, tema, sub tema, dan kegiatan pendukung lainnya.Perencanaan program semester tersebut berisi daftar tema satu semester termasuk alokasi waktu setiap tema dengan menyesuaikan hari yang efektif kalender pendidikan yang fleksibel.

Program Semester atau promes TK inilah yang nantinya digunakan acuan untuk membuat rencana program Mingguan (RPPM(Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Mingguan = RKM (Rencana Kegiatan Mingguan)

Contoh Program Semester PAUD TK Kelompok B 

Berikut adalah contoh Prosem untuk Paud/TK kelompok B, contoh ini bersifat tidak baku,artinya tiap lembaga Pendidikan punya kewenangan masing-masing terkait Program Semester dalam penerapannya di Sekolah sesuai kebijakan yang berlaku.




Tidak ada komentar:

Contoh Modul Ajar Topik Transportasi Laut TK A

 Modul ajar adalah dokumen berupa proses pembelajaran yang terdiri dari tujuan, langkah, dan media pembelajaran, serta asesmen yang dibutuh...